TELEKONFERENSI KEMDIKBUD TERKAIT KURIKULUM 2013
Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur Dr. Harun ,M.Si.MM Selasa (22/07) sekitar pukul 14.00 WIB kemarin di ruang telekonferensi kantor Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur mengikuti telekonferen dengan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan M. Nuh terkait kurikulum 2013. Dalam percakapan jarak jauh tersebut M.Nuh menanyakan sejauh mana perkembangan pelaksanaan Kurikulum 2013 di Jawa Timur. Dalam laporannya,…